Teknik Menyiapkan Red Bean Pops (Kiddos Snack) Yang Lezat Dan Cepat

Resepnya Para Ibu

Bagi kalian yang sedang ingin membuat masakan sendiri dan ingin menyiapakan makanan bagi keluarga kalian yang tentunya sehat enak dan mudah resep berikut merupakan pilihan yang paling pas untuk kalian. Disamping kesehatan dan keamanan yang terjaga, kepuasan diri sendiri yang diperoleh dari memasak sendiri juga lebih mantab, langsung saja mari kita bahas cara cara untuk menghidangkan masakan berikut ini.

Red Bean Pops (Kiddos Snack).

Red Bean Pops (Kiddos Snack) Kalian dapat menghidangkan Red Bean Pops (Kiddos Snack) menggunakan 4 bahan bahan dan 5 langkah. Berikut cara kalian untuk memasak ini.

Bahan bahan

  1. Kalian perlu 150 gr kacang merah.
  2. Siapkan Roti Marie (saya skip).
  3. Kalian perlu SKM Coklat (saya : 2 sdm SKM putih + 2 sdt gula pasir).
  4. Kalian perlu Meses untuk toping (saya : cereal froot loops yg di chooper, meses, dcc coklat dan pink).

Petunjuk

  1. Cuci bersih kacang. Tiriskan. Rebus dengan metode 15.30.7 (biasanya kan 5.30.7 untuk kacang kali ini saya bikin 15.30.7). Setelah matang tiriskan..
  2. Haluskan kacang merah, SKM dan gula pasir dengan food processor hingga lumat dan tercampur rata (tes rasa..kalau kurang manis bisa ditambahkan gulanya, saya bikin gak terlalu manis2 banget karena topingnya manis). Bisa juga dihaluskan pakai ulegan.
  3. Siapkan tusuk gigi/tusukan sate yg dipotong jadi 3. Ambil kacang merah per 1 sdt, kemudian bulat2kan dan tusuk dg tusuk gigi/tusuk sate. Padatkan.
  4. Balur2kan ke meses, ke froot loops yg udah di tumbuk, di celup ke dcc yg sudah dilelehkan dan bisa juga di celup ke skippy. Tinggal dipilih aja moms..sesuaikan dg selera dan bahan😄. Setelah itu diamkan di freezer selama 15 menit.
  5. Voila! Jadi deh..Enjoyyyy..ur snackin' time with kiddos❤😉👌 happy weekend ya!.